Pada Dasarnya Penulisan atau Pembuatan Aplikasi Penilaian untuk
kurikulum 2013 itu tidaklah sesulit yang kita bayangkan, coba kita
kerjakan pasti akan selesai, jika cuma kita pikirkan tentu tidak akan
selese, la wong cuma mikir bae tanpa di kerjakan...
Berikut sebagian tips-tips yang saya bagikan ke saudara-saudara sekalian
agar dapat membuat sendiri Aplikasi penilaian untuk kurikulum 2013.
Tampilan Data Awal Siswa Kelas VII
Aplikasi Kurikulum 2013
Tampilan Nilai Per Mata Pelajaran
Aplikasi ini saya tulis menggunakan Ms. Excel 2007, Plus Tambahan
Sedikit menggunakan VBE nya Excel 2007 untuk fungsi link dan tampilan
agar sedikit menarik
Tampilan Per Mata Pelajaran di buat sebanyak mata Pelajaran yang di
gunakan di sekolah, untuk kelas dapat di buat aplikasi per kelas atau
langsung pararel rombel.
Range Nilai dan huruf di sesuaikan dengan kriteria pada Aspek Mapel seperti Pengetahuan, Keterampilan dan Sikap & Spritual.
Kriteria dan aspek dapat di tanya ke mbah
google.com
- Aspek Mapel K13
- Penilaian K13
- Penulisan Aplikasi Penilaian Kurikulum 2013
Selamat Mencoba.... kalau kopas itu gampang, kalau buat sendiri jangan bilang tidak ada waktu ya...
Untuk Mendapatkan Aplikasi silahkan hubungi melalui Email mpubarata@gmail.com atau fb Mpu Barata
14.30
Unknown